Ini dunia baru
belahan dunia lain yang belum pernah kupijak
Tak bermuara, bergetar, seperti ada ikatan..
Tak kukenal !
sebuah dunia yang membuat otak dan sarafku bekerja lebih cepat
Bandung, 02072010
-MF-
Belum pernah aku berpijak disini, dan sungguh inikah masanya?
2 komentar:
bahasanya terlalu tinggi buat ane yg tidak punya kecerdasan linguistik...hehe
kalo gitu optimalkan kecerdasan imajinatifnya, kadang puisi itu punya esensi yg beda, tergantung yg baca
Posting Komentar